
Lauk dari nase’ jhajhan ini terdiri dari daging bumbu yang gurih, telur kuah petis, dendeng serudeng dan ditambah lagi dengan sambal yang pedas. Perpaduan rasanya yang beranekaragam semakin menambah selera yang menikmati.
Bagi anda yang ingin menikmati makanan ini tidak sulit untuk mendapatkannya langsung saja datang ke kawasan Parteker, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur dari pagi sekitar pukul 05.00 wib – sampai siang hari sekitar pukul 11.00 wib, harganyapun cukup terjangkau seporsi hanya Rp5.000 anda sudah bisa menikmatinya. (disperindag/choir)
0 komentar:
Posting Komentar